Minggu, 25 Desember 2011



Plagiarisme dalam Hegemoni Kultur Akademik 
Disini saya akan menerangkan tentang apakah itu Plagiarisme Dalam Kultur Akademik, namun sebelum saya menjelaskan mungkin anda tentu ingin lebih tahu sebelumnya penjelasan kata yang mungkin sedikit bingung dan asing serta jarang kita jumpai dalam kalangan tertentu, seperti apa sih Plagiarisme itu? Hegemoni?? Kultur Akademik? Berikut adalah arti dari kata Plagiarisme, Hegemoni, dan Kultur Akademik.